Cara Membuat Recent Post Dengan Thumbnail

Cara Membuat Recent Post Dengan Thumbnail,Cara Membuat Recent Post Dengan Gambar Thumbnails, Sebelumnya infonetmu memberi tutorial tentang membuat artikel terkait dengan thumbnail,tutorial ini sedikit mirip tapi berbeda,karena recent post pada blogger menunjukkan artikel-artikel yang terbaru pada blogger,nah langsung saja bagaimana cara nenbuat recent post dengan thumnail?

Cara Membuat Recent Post Dengan Thumbnail
  1. Login ke blogger sobat
  2. Pada menu Dashboard klik menu "Design - > Page Elements"
  3. Lalu pilih area pada layout anda dan klik "Add a Gadget" dan pilih "HTML / JavaScript"
  4. Dan taruh script dibawah ini kedalamnya.
    <script language="JavaScript">
    imgr = new Array();
    imgr[0] = "http://i725.photobucket.com/albums/ww258/anasceria/Tutorial-jitu/no-image1.gif";
    imgr[1] = "http://i725.photobucket.com/albums/ww258/anasceria/Tutorial-jitu/no-image2.gif";
    imgr[2] = "http://i725.photobucket.com/albums/ww258/anasceria/Tutorial-jitu/no-image3.gif";
    imgr[3] = "http://i725.photobucket.com/albums/ww258/anasceria/Tutorial-jitu/no-image4.gif";
    imgr[4] = "http://i725.photobucket.com/albums/ww258/anasceria/Tutorial-jitu/no-image5.gif";
    showRandomImg = true;
    boxwidth = 230;
    cellspacing = 8;
    borderColor = "#ffffff";
    bgTD = "transparent";
    thumbwidth = 40;
    thumbheight = 40;
    fntsize = 12;
    acolor = "#666";
    aBold = true;
    icon = " ";
    text = "comments";
    showPostDate = false;
    summaryPost = 40;
    summaryFontsize = 10;
    summaryColor = "#666";
    icon2 = " ";
    numposts = 10;
    home_page = "http://infonetmu.blogspot.com/";
    </script>
    <script src="http://infonetmu.googlecode.com/files/recentposts_thumbnail.js" type="text/javascript"></script>
  5. Ganti yang berwarna merah dengan alamat blog kamu lalu simpan.

Nah,mudah bukan cara membuat recent post dengan thumnail. selamat mencoba.
Terima kasih telah membaca artikel Cara Membuat Recent Post Dengan Thumbnail.Silahkan baca artikel INFONETMU tentang yang lainya dibawah ini!

Comment With Facebook!