Cara Menghilangkan Tulisan Subscribe To Post (Atom) Blog

Biasanya pada template-template standart terdapat tulisan Subscribe To Post (Atom) letaknya dipojok bawah posting.Tulisan ini berfungsi sebagai feed dari blog anda. Tujuannya agar pengunjung bisa dengan mudah menemukan alamat feed anda.
Tetapi jika anda sudah menggunakan layanan feed dari Feedburner. Maka kehadiran dari tulisan ini sudah tidak terlalu penting lagi.Jika anda ingin menghilangkan Post (Atom) ini cara simple aja kuq.Gini..nih Caranya:

  1. Pertama-tama log in dulu ke account Blogger anda
  2. Kemudian Pilih rancangan
  3. Pilih Edit HTML.jangan lupa centang "Expand Widget Template"
  4. Kemudian Cari Kode Dibawah ini:

    <b:if cond='data:blog.pageType != &quot;item&quot;'> <!-- Blog feed links -->
    <b:if cond='data:feedLinks'>
    <div class='blog-feeds'>
    <b:include data='feedLinks' name='feedLinksBody'/>
    </div>
    </b:if>
  5. Setelah Ketemu Hapus Kode yang berwarna merah dan ganti dengan kode dibawah ini.

    <b:if cond='data:blog.pageType != &quot;item&quot;'> <!-- Blog feed links -->
    <b:if cond='data:feedLinks'>
    <div class='blog-feeds'>
    <!--<b:include data='feedLinks' name='feedLinksBody'/>-->
    </div>
    </b:if>
  6. Kemudian Klik Simpan.Gampangkan caranya,



BACA JUGA!
- Cara membuat related post bergambar
- Cara membuat tag cloud
- Membuat header menjadi dua kolom
- Membuat buku tamu/shoutmix tersembunyi
- Tabel kode warna css
- Cara mudah Memasang shoutmix bersama
- Cara memasang widget alexa pada blog
- Cara meningkatkan alexa rank blog
- membuat kotak daftar isi blog
- Cara Mengukur seberapa berat blog/web kamu
- Cara supaya domain co.cc bisa diakses tanpa www(redirect tanpa www)
- Merubah Domain Blogspot menjadi co.cc
- Membuat scroll pada komentar blog
- Fungsi Gadget Followers pada Blog
- Cara mudah memasang meta tag blogger
- Mengubah tampilan iklan kumpulblogger
- Cara membuat label menjadi berwarna
- Membuat widget hanya muncul pada postingan
- Cara membuat daftar isi otomatis pada blogger
- Membuat Menu Horisontal pada blogger
- Membuat Breadcrumb Navigation pada blogger

Terima kasih telah membaca artikel Cara Menghilangkan Tulisan Subscribe To Post (Atom) Blog.Silahkan baca artikel INFONETMU tentang yang lainya dibawah ini!

Comment With Facebook!