Membuat daftar isi otomatis pada sidebar dengan scroll

Dilihat dari judulnya saja pasti bingung,apa maksud dari artikel INFONETMU kali ini, membuat daftar isi pada sidebar blog bukankah bisa dilakukan dengan menambahkan gadget arsip? memang bisa dilakukan dengan cara itu,tapi al hasil daftar isi otomatis dengan arsip akan memanjang dan tidak ber-scroll,nah inilah cara agar daftar isi otomatis itu bisa tampil juga dengan fungsi scroll.
Artikel ini berkaitan juga dengan cara membuat daftar isi otomatis blog pada postingan juga, kamu bisa memilih antara kedua artikel ini untuk membuat para pengunjung bisa dengan sangat mudah menjelajahi isi dari blog kamu juga.

daftar isi otomatis


Membuat daftar isi otomatis pada sidebar dengan scroll caranya sebagai berikut:
  1. Log in ke blog anda
  2. Klik Rancangan
  3. Klik Tambah Gadget
  4. Pilih HTML/ JavaScript
  5. Masukkan Kode berikut ke dalamnya lalu Simpan Template.


    <div style="width: 100%; height: 300px; overflow: auto;"><script style="text/javascript" src="http://infonetmu.googlecode.com/files/Daftar-isi-berdasarkan-tanggal.js"></script>
    <script src="http://infonetmu.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&alt=json-in-script&callback=loadtoc"></script></div>

  6. Silahkan ganti http://infonetmu.blogspot.com dengan alamat blog anda.
  7. Simpan.

Catatan:
Untuk mengatur tinggi scroll daftar isi pada sidebar,kamu bisa mengganti 300px sesuai dengan tinggi yang kamu inginkan.
Semoga bermanfaat!!
Terima kasih telah membaca artikel Membuat daftar isi otomatis pada sidebar dengan scroll.Silahkan baca artikel INFONETMU tentang yang lainya dibawah ini!

Comment With Facebook!